Visi & Misi

Visi

“Menjadi Sekolah Pascasarjana Unggul Berbasis Riset Keislaman dan Teknologi Berdaya Saing Global Pada Tahun
2040″

Misi

  1. Menguatkan Kelembagaan Sekolah Pascasarjana, Tata Kelola, dan Tata Pamong Profesional Berbasis
    Nilai-Nilai Keislaman.
  2. Mengembangkan Infrastruktur dan Kolaborasi Riset dan Menerapkan Ipteks dan Seni untuk Kesejahteraan
    Masyarakat.
  3. Mengembangkan Pengajaran dan Dakwah Berbasis Riset dan Inovasi untuk Meningkatkan Iman, Ilmu dan
    Amal Secara Berkelanjutan.
  4. Mengimplementasikan Standar Mutu Internasional dan Mengembangkan Kerjasama Nasional dan
    Internasional dalam Caturdharma.

Tujuan

  1. Menghasilkan Generasi Intelektual yang Unggul, Beradab, Kreatif, Inovatif, dan Kontributif untuk
  2. Kemajuan Masyarakat
  3. Menghasilkan Ilmu Pengetahuan Teknologi dan Seni yang dapat Meningkatkan Kualitas Kesejahteraan
    Masyarakat Sesuai dengan Ajaran Islam
  4. Menghasilkan Kegiatan Pengajaran dan Dakwah, yang Kreatif dan Inovatif sesuai Kebutuhan Masyarakat
  5. Meraih Akreditasi Internasional dan Terjalinnya Kemitraan Global.